Bhabinkamtibmas Mulaharja Hadiri Sosialisasi Pembangunan Instalasi Pengolahan Air

    Bhabinkamtibmas Mulaharja Hadiri Sosialisasi Pembangunan Instalasi Pengolahan Air

    KOTA BOGOR –Polresta Bogor Kota Polda Jabar Menghadiri Undangan Sosialisasi Pembangunan Instalasi Pengolahan Air.

    Sesuai arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso agar senantiasa jajarannya bersinergi dengan Muspicam dan unsur terkait.

    “Dengan adanya kegiatan tersebut diharapkan segala kegiatan masyarakat dan Muspicam dapat berjalan dengan aman dan nyaman, ” ucap Kapolsek Bogor Selatan Kompol Diana Sulistiowati.

    Kegiatan dilaksanakan di Masjid Al Ikhlas Kampung Lemah Duhur RT 1 RW 1 l, Hadir dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas Kelurahan Mulaharja Aiptu Margiono, Babinsa, Dirut PDAM Bogor,
    Kasie intel Kejaksaan Bogor, Camat Bogor Selatan, lurah, PAM OBVIT Polda Jabar RT RW setempat.

    Humas Polsek Bogor Selatan Polresta Bogor Kota Polda Jabar

    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Bogor Utara Gotong Royong Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Peduli, Bhabinkamtibmas Sukadamai Takziah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Pemimpin Korup Itu Mengkorupsi Janjinya Sendiri
    Bogor Barat Bersolawat, Anggota Polsek Bogor Barat Amankan Kegiatan
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polisi Datangi Kantor Perumahan
    Jajaran Polsek Bogor Selatan Patroli di Titik-titik Rawan Curas Curat Curanmor dan Tawruan Remaja
    Bhabinkamtibmas Tanah Baru Sambangi Murid SMKN 2 Kota Bogor

    Ikuti Kami